Kemaren coba-coba bikin sambel pencit, mumpung ada mangga muda…
bikinnya ngasal sih, tapi rasanya lumayan lah...
Please try it…
SAMBAL PENCIT
Bahan :
- 2 buah mangga muda, parut kasar
- 1 siung bawang putih
- 3 buah cabai rawit
- 3 buah cabai keriting
- Terasi secukupnya, panggang sebentar
- Garam dan gula secukupnya
Cara membuat :
- Ulek semua bahan sambal, kecuali mangga muda
- Setelah halus bru kemudian tambahkan mangga muda, campur rata
Happy enjoy it :*